Jembatan Gantung Bangkong - Semarang City

4.2/5 based on 8 reviews

Contact Jembatan Gantung Bangkong

Address :

Jalan Tembus Undip Unnes, Srondol Kulon, Banyumanik, Semarang City, Central Java 50229, Indonesia

Postal code : 50229
Opening hours :
Monday Open 24 hours
Tuesday Open 24 hours
Wednesday Open 24 hours
Thursday Open 24 hours
Friday Open 24 hours
Saturday Open 24 hours
Sunday Open 24 hours
Categories :

Jalan Tembus Undip Unnes, Srondol Kulon, Banyumanik, Semarang City, Central Java 50229, Indonesia
F
Feri Febriyanto on Google

Jembatan ini sangat berguna sekali. Karena adanya jembatan ini dari unnes ke undip atau sebaliknya jadi lebih cepat. Tidak perlu lagi lewat untag - jatingaleh lagi. Di sarankan hanya untuk motor tidak untuk mobil karena kapasitas jembatan hanya 1150Kg saja. Namun beberapa mobil ada yg nekat melewati jembatan ini.
This bridge is very useful. Because of this bridge from unnes to undip or vice versa so much faster. No need to pass by anymore. It is recommended only for motorbikes not for cars because the bridge capacity is only 1150 kg. But there are some cars that are desperate to cross this bridge.
R
Raffi Kurniawan A Channel ku on Google

tempat yang sangat extrime, saran dari saya, kalau mobil jangan lewat situ, sebenarnya itu bukan jalur mobil, tapi kalau kalian memaksa silahkan, kemaren saya hampir tidak punya nyali lewat situ, cukup sekali saja.( channel ku # Raffi K )
a very extreme place, my advice, if the car doesn't go through there, actually it's not a car lane, but if you force please, yesterday I almost didn't have the guts to go through there, just once. (my channel # Raffi K)
D
Don Kardono on Google

Hati hati ya kalau lewat di sini, sebaiknya sepeda motor dan sepeda pancal aja yang lewat, mobil hindari lewat di sini deh. Selain menuju ke sana sangat curam, dari kedua sisi, juga kekuatan jembatan yang dibuat oleh Manulife ini sangat terbatas. Lokasi ini sebenarnya bagus buat trekking, pagi-pagi, lokasinya dekat, masih di kota Semarang, dan medannya sangat menantang. Jangan lupa pakai sepatu kets yang buat trekking, yang bawahnya keras, dan kuat.
Be careful if you pass here, you should motorbike and bicycle just pass, cars avoid passing here. In addition to getting there it is very steep, from both sides, also the strength of the bridge made by Manulife is very limited. This location is actually good for trekking, early in the morning, the location is close, still in the city of Semarang, and the terrain is very challenging. Don't forget to wear sneakers that make trekking, the bottom is hard, and strong.
A
Ahmad Dzulfiqar on Google

Jembatan Manulife. Disarankan hanya untuk motor. Jembatan yang sangat berguna untuk menghubungkan Gunung Pati dan Srondol, medan jalannya untuk kesini cukup curam, dan situasinya berada diantara hutan-hutan. Jika bisa, hindari perjalanan malam hari karena tidak ada penerangan dan hindari perjalanan saat atau setelah hujan dikarenakan medan jalannya licin
Manulife Bridge. Recommended only for motorbikes. The bridge is very useful to connect Mount Pati and Srondol, the road to get here is quite steep, and the situation is between the forests. If you can, avoid night trips because there is no lighting and avoid trips when or after rain due to slippery terrain
M
MONIS CR TV on Google

Astagfirullah... Ini jalan sempit dan curam. Saya baru lewat kemarin pake mobil dan susah buat putar balik, untung aja ada abang penjual jajanan yang baik hati mau memandu saya sampai ke atas lagi. Sangat tidak layak untuk dilalui mobil apa lagi kalau anda paranoid, jangan sampai anda tersesatkan.
Astagfirullah ... It's a narrow and steep road. I just passed yesterday by using a car and it was difficult to make a U-turn, fortunately a kind-hearted hawker-selling brother wanted to guide me to the top again. Very unfit for a car to go through, what else if you are paranoid, don't get lost.
A
Andreas Krisnadi on Google

Tadi sore baru aja lewat sini, jalan sempit,curam dan sangat terjal apalagi dlm kondisi hujan sangat berbahaya. Pake mobil sampe selip 2x, Pujituhan masih diberi selamat. Untuk temen temen yg pake mobil sangat tidak disarankan lewat jalan ini, untuk yg pake roda 2 pastikan kondisi kendaraan prima dan rem berfungsi dengan baik.
This afternoon just passed here, the road is narrow, steep and very steep especially in very dangerous rainy conditions. Using the car until it slipped 2x, Pujituhan was still congratulated. For friends who use a car, it is highly recommended that this way, for those using 2 wheels, make sure the condition of the vehicle is prime and the brakes are functioning properly.
A
Ahmad Feri on Google

Lewat rute dan jembatan ini perjalanan dari UNDIP - UNNES menjadi amat cepat dan singkat dibanding jalan konvensional. Namun perlu diperhatikan bahwa medan yg dilalui cukup berbahaya karena terdapat tanjakan dan turunan yg sangat terjal dan beberapa tikungan tajam ditambah jalanan yg sempit dan licin jika hujan. Mobil sangat tidak direkomendasikan melewati jembatan ini.
Through this route and bridge, the journey from UNDIP - UNNES is very fast and short compared to conventional roads. However, it should be noted that the terrain is quite dangerous because there are very steep climbs and descents and some sharp turns plus the roads are narrow and slippery when it rains. Cars are not recommended to cross this bridge.
H
HERONESIA TV on Google

Jalan tembus ke unnes dr banyumanik,,,, Medan curam banget,,, untuk mobil hindari lewat sini !!! Pke motor pastikan motor yg fit n CC besar (tdk boncengan),,, pernah lewat sini ngikutin maps naik Beat boncengan ma istri,,,, uji nyali bgt,,,, Untung aman smpe tujuan, pulangnya saya putar via jalur lain krn gak brani lewat sini lagi....? Utk trekking bagus krn masih alami dan asri
Pass through to unnes dr banyumanik ,,,, The terrain is really steep,,, for cars avoid going through here!!! If you use a motorbike, make sure the motorbike is fit and has a large CC (not a ride), I've been through here following maps to ride Beat with my wife,,,, test your guts,,,, Luckily it was safe to arrive at my destination, when I returned home, I turned via another route because I didn't dare to go here again....? For trekking it's good because it's still natural and beautiful

Write some of your reviews for the company Jembatan Gantung Bangkong

Your reviews will be very helpful to other customers in finding and evaluating information

Rating *
Your review *

(Minimum 30 characters)

Your name *

Nearby places in the field of Bridge,